
Acara seistimewa Reuni Perak Angkatan tak mungkin terlaksana bila tak ada alumni yang bersedia menyisihkan waktu, pikiran, tenaga, sampai isi kocek untuk menyiapkannya. Tepat pada hari Pahlawan, Sabtu, 10 November 2018, kepanitiaan Reuni Perak Alumni Institut Pertanian Bogor (IPB) Angkatan 31 berhasil terbentuk pada pertemuan perdana sejumlah alumni angkatan 31 di Kafe Taman Koleksi, IPB, Baranangsiang Bogor.
Berikut susunan panitianya :
- Ketua Umum : Wishnu Tirta (Faperta)
- Sekretaris Umum : Inty Dienasari (Fateta)
- Bendahara Umum : Ivon Nurida (Fahutan)
Koordinator Tim Acara : Ario Aunuddin (Faperta)
- PJ Acara Pagi Hari 1919 : Devi Ridwan (Faperta), Oja Syaifudin (Fapet)
- PJ Acara Siang Hari 1919 : Ina Winarni (Fahutan), Iwan Tri Cahyo Wibisono (Fahutan)
- PJ Acara Lintas Jurusan/Fakultas : Maman Suhardiman (FKH), Rais Sonaji (Faperta), Yonvitner (FPIK)
Koordinator Logistik : Asep Adipurna (FMIPA)
- PJ Tempat Acara : Ahmad Hendra Marfiadi (FMIPA)
- PJ Peralatan Pendukung Acara : Edi Yudono
- PJ Goodie Bag Alumni - Undangan : Asep Suryana, Hendri Marpaung PJ Konsumsi : Arya, Lestari, Yusi Febriani (Faperta)
Koordinator Dokumentasi : Muhammad Nawi Purba (Fateta)
- PJ Foto dan Video : Ahmad Zaenuri (FMIPA), Herdamon Budianto (Faperta)
Koordinator Komunikasi : Arifah Handayani (FPIK)
- PJ Konten Kreatif : Fanti, Mukhamad Najib (Fateta), Septyarini (FMIPA)
- PJ Design Grafis : Agus Cahyadi
- PJ Video Grafis : Yadi Supyandi (Fahutan)
- PJ Komunikasi Online : Junjun Priatna (Fateta)
- PJ Sosial Media (FB, IG, Twitter) : Doni Isnandi (FMIPA)
- PJ Komunikasi Offline: Ridwan (Fahutan)
Koordinator Pengumpulan Dana : Muzakkir (Fateta)
Anggota : Aan Sufyan (Fateta), Arnanto (Fateta), Fitri Nurfatriani (Fahutan), Kiki Soleyman Harbani (Faperta), Muhammad Hanif (Faperta), Refrinal Patirajawane, Slamet Rahadjo (Fateta), Suryana (FKH), Asep Mulya, Rizki Mahendra.
Semangat bekerja bagi teman-teman panitia.
Berhubung masih dibutuhkan banyak relawan, panitia masih menanti partisipasi teman-teman Angkatan 31 dalam kepanitiaan. Ditunggu!